Semua Berita

Pertama Digelar Sepanjang Sejarah, Pj Bupati Apresiasi Antusiasme Atlet Cabor Esports

09:02:29, 09 Agu 2023 | 1 Tahun Lalu, 214 View

Pendapa Kabupaten Pati menjadi saksi penyelenggaraan perdana kompetisi esports di gelaran Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Jawa Tengah (Jateng). "Kami turut mengucapkan selamat sekaligus menyampaikan apresiasi atas antusiasme 178 atlet dari 24 Kabupaten/Kota. Bagaimanapun juga esports memang banyak digandrungi anak-anak muda," kata Penjabat Bupati Pati Henggar Budi Anggoro, saat hari ini diwawancarai di ruang kerjanya, yang lokasinya masih satu kompleks dengan venue...

Pati Tambah 4 Medali Porprov Jateng di Jepara

09:01:05, 09 Agu 2023 | 1 Tahun Lalu, 325 View

Kontingen Kabupaten Pati berhasil menambah empat medali Pekan Olahraga Provinsi Jawa Tengah (Porprov Jateng) 2023, Selasa (8/8/2023). Mereka pun berharap medali masih mengucur di hari-hari berikutnya. Empat medali ini dipersembahkan cabor renang dan sepeda sport. Perenang Pati, S Malikil Alliim yang memperoleh medali emas 200 meter gaya kupu-kupu dan perak 200 meter gaya bebas pada hari kedua cabor renang ini. Sementara medali perunggu diperoleh perenang secara beregu di nomor 4x100 meter...

Perenang Pati Sabet Emas Setelah Pecahkan Rekor Jateng

08:59:53, 09 Agu 2023 | 1 Tahun Lalu, 267 View

Catatan apik diukir perenang asal Kabupaten Pati, Jawa Tengah, S Malikil Alliim. Ia mampu menyabet emas Pekan Olahraga Provinsi Jawa Tengah (Porprov Jateng) 2023 sekaligus memecahkan rekor Jateng, Senin (7/8) kemarin. Pemuda yang baru duduk di bangku SMA kelas XII ini bertanding di cabang olahraga (Cabor) renang nomor 400 meter gaya ganti. Ia menjadi yang terdepan dengan catatan waktu 4:40,76. Ini sekaligus mengantarkannya menjadi yang terbaik dan merebut medali emas. Sementara itu,...