Semua Berita

PERINGATI WORLD CLEAN UP DAY, WADUK SELOROMO JADI SASARAN PUNGUT SAMPAH

10:51:20, 23 Sep 2019 | 5 Tahun Lalu, 370 View

Bupati Haryanto dalam sambutannya mengatakan bahwa pungut sampah bersama ini untuk memberi contoh kepada masyarakat agar membuang sampah pada tempatnya. Ia menyayangkan banyaknya masyarakat yang membuang sampah di sekitar rumah dan di sungai setiap hari. Kebiasaan tersebut, menurut Bupati akan berdampak saat waktu musim penghujan. Haryanto mengungkapkan, Pemkab Pati sudah menyiapkan Tempat Pembuangan Sampah (TPS) dan kontainer sampah, namun masih ada masyarakat yang masih membuang sampah...

KINERJA PEJABAT ESELON II PEMKAB DIEVALUASI

06:35:04, 21 Sep 2019 | 5 Tahun Lalu, 13 View

Hadir dalam acara penilaian tersebut, Bupati Pati, Wakil Bupati Pati, Sekda Pati, Kepala Bappeda Pati serta tim assesment dari Universitas Diponegoro (Undip) Semarang. "Kalau kepala daerah itu kan diujinya setiap lima tahun sekali dan yang milih rakyat. Sedangkan kepala OPD, sama maksimal lima tahun namun melalui evaluasi dulu. Serta berdasarkan hasil assesment dan juga uji kompetensi yang telah dilakukan," ujar Bupati. Berbeda dengan tahun sebelumnya, Panitia Seleksi (Pansel) tahun ini...

BUPATI : KEMEGAHAN MASJID BAITURROHIM WUJUD KEPEDULIAN MASYARAKAT DESA PAYANG

08:33:58, 21 Sep 2019 | 5 Tahun Lalu, 0 View

Dalam sambutannya Bupati mengajak masyarakat untuk tidak sekadar membangun masjid menjadi lebih baik saja, melainkan juga memakmurkan masjid dengan salat berjamaah dan kegiatan sosial-keagamaan rutin. Menurut Haryanto, masjid bisa dimakmurkan dengan mengadakan kegiatan rutin. Lebih-lebih kalau jamaah waktu subuh banyak. Ia mengungkapkan masjid yang makmur biasanya ditandai jamaah sholat subuhnya banyak. Selain itu akan semakin memakmurkan masjid. Terkait perolehan sedekah, lanjutnya, Masjid...